Beri Kuliah Umum di Universitas Muhammadiyah Malang, Prabowo Subianto Disambut Joget Komando

- Pewarta

Kamis, 28 September 2023 - 08:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TERKINIPOST.COM – Kedatangan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto disambut dengan ‘Joget Komando’ saat mengisi kuliah umum di Universitas Muhammadiyah Malang (UMM), Malang, Jawa Timur, Rabu, 27 September 2023

Prabowo Subianto memberi kuliah umum mengenai ‘Membangun Ketahanan Nasional yang komprehensif dan Kompetitif Menyongsong Indonesia Emas’ ini disambut dengan penuh antusias dari para mahasiswa.

Acara yang juga turut dihadiri oleh Ketua Dewan Pembina Harian UMM Muhadjir Effendy, Rektor UMM Fauzan serta dosen-dosen dari Universitas Muhammadiyah Malang ini merupakan rangkaian kegiatan student day yang diikuti oleh para mahasiswa baru.

Baca artikel lainnya di sini: Beri Pesan untuk Mahasiswa UMM, Prabowo Subianto: Jangan Lupa Orang Tua dan Jangan Korupsi

Selain memberikan kuliah umum, Prabowo Subianto juga menandatangani MoU antara Kementerian Pertahanan dan Universitas Muhammadiyah Malang di bidang pendidikan dan perguruan tinggi.

Prabowo Subianto juga disematkan sebagai warga kehormatan Universitas Muhammadiyah yang ditandai dengan diberikan jas almamater dari UMM.***

Berita Terkait

Koordinasi dengan Kelurahan yang Keluarkan HGB yang Kini Dibatalkan, Bareskrim Polri Selidiki Pagar Laut
Presiden Prabowo Subianto Ingatkan agar TNI dan Polri Harus Bersikap Mawas Diri dan Koreksi Diri
Soal Pemagaran Laut Banten di Perairan Tangerang, DPR Apresiasi Langkah Tegas Presiden Prabowo Subianto
Bagi Siswa Sekolah Umum dan Sekolah Keagamaan, Makan Bergizi Gratis Harus Jadi Program yang Berkeadilan
Wamenkomdigi Angga Raka Prabowo Kunjungi Stasiun Senen, Warga Ramai Ingin Foto Bersama
Polisi Periksa Mantan Menteri Kominfo Budi Arie Setiadi Terkait Dugaan Tindak Pidana Korupsi Judi Online
Persrilis.com Mengucapkan Selamat Tahun Baru 2025, Raih Prestasi dan Pencapaian yang Lebih Baik Lagi!
Minta Pejabat Hemat Biaya Perjalanan Dinas, Prabowo: Bisa untuk Perbaiki Sekolah hingga Makan Bergizi Gratis

Berita Terkait

Senin, 3 Februari 2025 - 10:52 WIB

Koordinasi dengan Kelurahan yang Keluarkan HGB yang Kini Dibatalkan, Bareskrim Polri Selidiki Pagar Laut

Sabtu, 1 Februari 2025 - 11:20 WIB

Presiden Prabowo Subianto Ingatkan agar TNI dan Polri Harus Bersikap Mawas Diri dan Koreksi Diri

Sabtu, 18 Januari 2025 - 07:32 WIB

Soal Pemagaran Laut Banten di Perairan Tangerang, DPR Apresiasi Langkah Tegas Presiden Prabowo Subianto

Selasa, 7 Januari 2025 - 15:02 WIB

Bagi Siswa Sekolah Umum dan Sekolah Keagamaan, Makan Bergizi Gratis Harus Jadi Program yang Berkeadilan

Sabtu, 28 Desember 2024 - 09:35 WIB

Wamenkomdigi Angga Raka Prabowo Kunjungi Stasiun Senen, Warga Ramai Ingin Foto Bersama

Berita Terbaru